Tag: Pantai Sukamade
Pantai Sukamade Banyuwangi : Konservasi Penyu, Akses dan Tiket Masuk
Pantai Sukamade adalah salah satu lokasi wisata pantai yang unik di Banyuwangi. Lokasi ini terkenal sebagai salah satu pantai konservasi penyu di Indonesia. Penyu merupakan hewan yang dilindungi dan jarang dijumpai di alam terbuka. Pantai Sukamade merupakan bagian dari kawasan Taman Nasional Meru Betiri, dan mulai menjadi sorotan sejak ditemukan pada tahun 1927 berkat observasi para pengamat biologi terhadap migrasi penyu dan kura-kura laut. Usaha konservasi mulai digalakkan pada era 90-an dan untuk mendukung usaha tersebut, pantai ini dibuka sebagai tempat wisata. Secara tidak langsung, wisatawan yang berkunjung turut berkontribusi dalam usaha konservasi penyu melalui aliran pendapatan mereka. Jenis Penyu ... Selengkapnya