Nikmati Kenyamanan di Pondok Jatim Park Hotel serta Info Wisata Terdekat
Pondok Jatim Park Hotel And Cafe merupakan hotel alami di kota Batu yang mengkombinasikan beberapa konsep pendidikan, olahraga dan juga pariwisata. Konsep menarik dari Jatim Park Hotel anda Cafe ini baru pertama kalinya digunakan di pariwasata di Jawa Timur. Pondok Jatim Park and Resto sendiri merupakan bagian dari Jawa Timur Park Group. Hotel ini menyajikan keramahan, kenyamanan dan juga fasilitas yang sangat berkualitas yang didukung dengan konsep desain eropa jawa.
Artikel Terbaru
7 Tempat Wisata Dekat Pantai Kuta Bali – Daya Tarik, Ulasan, Aksi dan Atraksi
Pantai Kuta, dengan keindahan alamnya yang memukau dan suasana hidup yang dinamis, telah lama menjadi magnet bagi wisatawan dari seluruh dunia. Namun, keajaiban Bali tidak berhenti di tepi pantai ini saja. Bagi para pelancong yang [...]
Daya Tarik Pantai Sanur Bali : Sunrise dan Tiket Masuk Gratis
Pantai Sanur Berlokasi di Jalan Cemara, Desa Sanur, Kota Denpasar bagian selatan, Bali. Memiliki aksesibilitas yang sangat baik karena berada di pusat kota. Perjalanan dari Bandara Ngurah Rai ke Pantai Sanur berjarak sekitar 15 km [...]
Taman Nasional Taka Bonerate Taman Laut Yang Menakjubkan
Taman Nasional Taka Bonerate : Taman Laut yang Menakjubkan
Kenikmatan Alam di Pantai Klotok, Wonogiri
Pantai Klotok terletak di Desa Ngentak, Kecamatan Paranggupito, Kabupaten Wonogiri. Tersembunyi di belantara hutan yang tebal, pantai ini menawarkan panorama pantai alami yang tak terjamah dengan tingkat kedamaian yang tinggi. Pesonanya cukup memikat siapa saja [...]
Pantai Wonogoro: Keindahan Tersembunyi di Ujung Malang yang Menawan
Indonesia, negeri kepulauan yang luas, terus memperkaya daftar tujuan wisata dengan keindahannya yang tak terbatas. Di antara sekian banyak pantai yang tersebar di seluruh nusantara, Pantai Wonogoro muncul sebagai permata tersembunyi yang belum banyak diketahui [...]
5 Wisata Temanggung Paling Hits 2025: Dari Posong hingga Embung Kledung
Temanggung, sebuah kabupaten yang diapit oleh dua gunung megah—Sumbing dan Sindoro—kini bukan lagi sekadar kota transit. Di tahun ini, Temanggung telah menjelma menjadi primadona wisata di Jawa Tengah yang menawarkan pengalaman "healing" sesungguhnya. [...]









